{getFeatured} $label={recent} $type={featured1}
Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

PENGERTIAN IKM (IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA) DAN KURIKULUM MERDEKA

Apa yang dimaksud IKM (Implementasi Kurikulum Merdeka) dan Apa itu Kurikulum Merdeka


Apa yang dimaksud IKM (Implementasi Kurikulum Merdeka) dan Apa itu Kurikulum Merdeka ? Berikut ini latar belakang muncul Ide penerapan Kurikulum Merdeka. Berdasarkan Hasil Programme for International Student Assessment (PISA) menunjukkan bahwa 70% siswa berusia 15 tahun berada di bawah kompetensi minimum dalam memahami bacaan sederhana atau menerapkan konsep matematika dasar. Skor PISA ini tidak mengalami peningkatan yang signifikan dalam sepuluh hingga lima belas tahun terakhir. Studi tersebut memperlihatkan adanya kesenjangan besar antarwilayah dan antarkelompok sosial-ekonomi dalam hal kualitas belajar. Hal ini diperparah dengan adanya pandemi COVID-19.

Post a Comment for "PENGERTIAN IKM (IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA) DAN KURIKULUM MERDEKA"